PENGARUH DAN KEUNTUNGAN MENGGUNAKAN CASE TOOL DI SYSTEM DEVELOPMENT LIFE CYCLE (SDLC)

  • Jaya Sumpena Politeknik TEDC Bandung
  • Yehezkiel Rudi Hari Murti STT Cahaya Surya Kediri
  • Rahmad Parsaulian Harahap

Abstract

Ide dasar yang mendasari CASE tool dalam membantu kegiatan rekayasa perangkat lunak komputer adalah untuk meningkatkan produktifitas developer sistem dengan cara menyediakan suatu set sistem tool yang mempermudah dalam mendesain pengembangan sistem informasi berbasis komputer. Isu yang dibahas pada artikel ini adalah relasi antara lingkungan pengolahaan sistem informasi perusahaan ketika mengadopsi teknologi CASE untuk mengembangkan sistem informasi berbasis komputer. Isu selanjutnya yang dibahas adalah tentang manfaat menggunakan teknologi CASE sebagai alat pengembangan aplikasi sistem informasi berbasis komputer dalam system development life cycle.

Published
2019-03-13
Section
Articles